lpmsanubari.blogspot.com - Rasanya baru tahun kemarin wisuda perdana dilaksanakan, dan sebentar lagi mahasiswa angkatan kedua akan segera menyusul. Kemarin (4/10/15) Mahasiswa
angkatan kedua baik Syariah maupun Tarbiyah berhasil menyelesaikan tugas akhir mereka
dan melaksanakan munaqosah. Suasana tegang menyelimuti para peserta Munaqosah,
satu persatu peserta memasuki empat ruangan siding. Beberapa peserta lainnya
terlihat sangat antusias membaca kembali skripsi mereka untuk menunggu giliran
memasuki ruangan sidang.
Rabu, 18 November 2015
Kamis, 15 Oktober 2015
OSPEK 2105: Membangun karakter yang berakhlaqul karimah, berwawasan luas sesuai Ahlusunnah wal jamaah
Tahun ajaran baru
sudah dimulai, dan tanggal 30 September 2015 yang bertepatan hari bersejarah
untuk Kota Madiun yaitu memperingati hari pembantaian G30S PKI, sekitar 60
mahasiswa mengikuti masa-masa Ta’arufan atau OSPEK.
Bertempat di gedung NU Center Munggut
pembukaan OSPEK di laksanakan, yang mengusung tema “Membangun karakter yang
berakhlaqul karimah, berwawasan luas sesuai Ahlusunnah wal jamaah”
Jumat, 14 Agustus 2015
MINIMNYA PESERTA PEMILIH DALAM PEMILU RAYA BEM
Kepengurusan BEM
STAINU Madiun yang di Ketuai oleh Wasik Amnani (PBA/7) sudah menjalankan
tugasnya dalam satu periode meskipun masih menyisakan beberapa program kerja
yang belum bisa terlaksana, dan pada hari jumat 7 agustus 2015 di tetapkan
sebagai pelaksanaan Pemilihan Umum BEM untuk periode selanjutnya yaitu masa
jabatan 2015/2016. Dalam Pemilu BEM kali ini sudah ada tiga kandidat yang akan
bersaing dan masing masing dari semester lima.
“Untuk kandidat Ketua
BEM selanjutnya, kami mengambil dari semester 5 seperti yang sudah berjalan
tahun lalu, dan untuk Wakil BEM kami mengambil dari semester tiga” ujar Yoyok
Sutrisno selaku Ketua Panitia dalam Pemilu tahun ini.
Minggu, 09 Agustus 2015
WISUDA PERDANA STAINU MADIUN: WISUDAWAN TERBAIK
"Penyerahan Penghargaan Kepada Wisudawan Terbaik" |
10 Desember 2014 adalah tanggal yang paling di tunggu oleh Mahasiswa dilingkungan STAINU Madiun angkatan pertama, di tanggal inilah para wisudawan angkatan pertama di kukuhkan menjadi sarjana. Sebanyak 24 Mahasiswa yang tergolong 11 wisudawan dari prodi Bhs. Arab/Tarbiah dan 13 wisudawan dari Prodi Ekonomi Syariah/Syariah.
Bertempat
di Hotel Merdeka Madiun yang dihadiri seluruh dosen dan mahasiswa, STAINU
Madiun turut mengundang kepala sekolah dari berbagai SMA, SMK, MA di Madiun.
Selain itu STAINU Madiun mengundang MWCNU dari setiap kecamatan dan juga
banon-banon NU lainnya. Bukan hanya itu saja, dalam Wisuda Pertama ini STAINU
juga mengundang Ketua Umum (Tanfidziyah) Pengurus Besar Nahdlatul Ulama yaitu
Prof. Dr. KH. Said Aqil Siradj, M.A yang menjadi pembicara saat Orasi Ilmiah.
Sabtu, 07 Maret 2015
Langganan:
Postingan (Atom)