"Ust. Ali Fauzi Manzi adik AMrozi (Teroris) saat menyampaikan materi tentang Radikalisme dan Terorisme" |
Radikalisme Indonesia semakin marak dan belakangan teror-teror sering kali terjadi dan pengamanan
ekstrapun sangat di perlukan. Disamping itu pemahaman masyarakat mengenai
terorisme dan paham-paham radikalisme sangatlah minim oleh karena itu banyak
kalangan yag akhir-akhir ini menyemangatkan untuk berkampanye mengenai hal yang
berkaitan dengan mencegah paham radikalisasi dan terorisme di inidonesia dan
salah satunya di lakukan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Sekolah Tinggi
Agama Islam Nahdlatul Ulama (STAI NU) Madiun. Dengan latar belakang tersebut mereka
dengan semangat ikut mengampanyekan pencegahan terorisme dan paham radikalisasi
di indonesia.